Lembaga Kursus Bahasa Arab Al-Azhar merupakan lembaga kursus Bahasa Arab di Pare yang profesional, handal dan terdepan dalam pengajaran bahasa arab. Asal mula berdirinya Al-Azhar karena sebuah keinginan untuk mengembangkan bahasa arab, yang mana bahasa arab adalah bahasa islam, bahasa al-qur’an dan hadits, setiap orang islam selalu bersinergi dengan Bahasa arab setiap hari.